Selamat Datang di Blog Sakti Serama

Penghobi dan Peternak Serama

Sabtu, 02 Januari 2010

Selamat Jalan



Postur bagus, sayang harus pindah ke kandang teman. Kalah perjanjian. Dari 8 telor hanya 5 yang menetas. Ternyata dari induk kelas biasa juga bisa menurunkan kualitas bagus. Meski hanya 10:1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar